Dinkes Tangsel Sebar Peta Sebaran Covid-19 ke Komisi II DPRD, Datanya Kok Beda?

paramithamessayu.id – Peta penyebaran Covid-19 atau virus corona di Kota Tangerang Selatan (Tangsel) telah disebar melalui akun facebook Paramitha Messayu yang diketahui sebagai anggota Komisi II DPRD setempat. Namun, satuan gugus tugas penanganan Convid-19 di Tangsel yakni Dinas Kesehatan dan Dinas Kominfo ketika ditanya mengenai peta sebaran tersebut berkilah jika belum mengetahui adanya peta sebaran […]

Pasca Banjir di Serpong & Setu, Paramitha : Pemkot Harus Buat Zona Merah Rawan Bencana

paramithamessayu.id – Sekretaris Komisi ll DPRD Kota Tangsel, Paramitha Messayu, meminta Pemkot Tangsel membuat tanda zona merah untuk daerah-daerah rawan bencana. Pasalnya, sejumlah wilayah, terutama di Kecamatan Setu dan Serpong, masuk wilayah yang rawan terjadinya banjir, longsor, kekeringan dan lain-lain. “Sehingga pembuatan tanda zona merah dan peta bencana harus menjadi agenda prioritas Pemkot Tangsel,” kata […]

Unik, Paramitha Aleg PKS Tangsel Bagikan Hand Sanitizer Buatan Sendiri

paramithamessayu.id – Tangsel (25/03/20), Paramitha Messayu anggota fraksi PKS DPRD Tangerang Selatan memberi bantuan berupa hand sanitizer, masker, dan penyemprotan disinfektan kepada masyarakat, hal ini sebagai bentuk tanggap darurat Convid-19 di wilayah Tangerang Selatan. Uniknya, Paramitha rupanya memproduksi sendiri hand sanitizer, cairan disinfektan, dan masker tersebut. “Kita tahu sebagian masyarakat ada yang tidak bisa berdiam […]

Gelar Young Leader Talks, PKS Dorong Politisi Muda Optimalkan Peran

Bidang Kepemudaan DPP Partai Keadilan Sejahtera (PKS) bersama dengan The Indonesian Democracy Initiative (TIDI) menggelar agenda Young Leader Talks dengan tema “Diskusi dan Launching Buku Wakil Rakyat 4.5” di Aula DPP PKS, Jakarta Selatan, Senin (03/02/2020). Ketua Bidang Kepemudaan DPP PKS Haryo Setyoko menyampaikan forum ini penting untuk diselenggarakan melihat fenomena baru politisi muda yang […]

Semarak HUT RI ke-76, PKS Tangsel Gelar Vaksinasi Serentak Bagi 6000 Masyarakat

paramithamessayu.id – Spirit Peringatan HUT RI ke-76 dimaknai oleh DPD PKS Tangsel dengan vaksinasi yang kedua bagi masyarakat, sebagai wujud nyata mendukung upaya pemerintah dalam penanggulangan Covid-19 di wilayah Kota Tangerang Selatan. “Vaksinasi yang kedua ini digelar oleh DPD PKS Tangsel seiring spirit peringatan HUT RI ke-76, sekaligus membantu masyarakat agar bisa mengakses layanan di […]

Solusi Ketahanan Pangan Keluarga, Paramitha Launching Komunitas Petani Kota Tangsel

Demi memperkuat ketahanan pangan keluarga, Komunitas Petani Kota Tangsel (KPKT) menginisiasi sebuah gerakan Urban Farming, di Perumahan Batan Indah, Setu, Minggu, (6/9/2020). Ketua KPKT, Paramitha Messayu, menjelaskan, pendirian komunitas tersebut merupakan sebuah gerakan bersama untuk membangkitkan kesadaran bahwa sesungguhnya ditengah situasi sulit saat ini, masih ada bangak solusi untuk meringankan beban keluaraga. “Melalui komunitas ini, […]

Kiprah Paramitha: Advokasi Buruh, Petani Kota Hingga Bagi Hand Sanitizer Bikinan Sendiri

Tangsel (21/8) – Anggota DPRD Fraksi PKS Kota Tangerang Selatan (Tangsel), Paramitha Messayu memaparkan tentang kiprahnya menjadi wakil rakyat selama ini. Salah satunya terkait bangunan ilegal yang ada di Dapilnya, Serpong-Setu. Bangunan ilegal yang dimaksud terkait penginapan berbasis daring. Pemerintah kota dinilai gagap peraturan sehingga meninggalkan konflik di tengah-tengah masyarakat. “Kemudian saya mengadvokasi krisis air […]

DPRD Tangsel : Data Covid-19 Tangsel Bikin Was-Was

paramithamessayu.id – Sekretaris Komisi II DPRD Kota Tangerang Selatan (Tangsel) Paramitha Messayu menilai angka korban virus corona (Covid-19) sudah pada tidik mengkhawatirkan di Kota Tangsel. “Mari kita lakukan komparasi khusus untuk jumlah data pasien Covid-19 yang meninggal dunia di Kota Tangsel dan Nasional. Di Kota Tangsel ada peningkatan 20 orang meninggal dunia dan secara Nasional […]

Pembatasan Sosial Diterapkan, Fraksi PKS Tangsel Sumbang Gajinya Buat Masyarakat

paramithamessayu.id – Wabah Coronavirus Disease (Covid-19) belum juga mereda, korban yang positif maupun meninggal pun masih meningkat. Kekhawatiran masyarakat tertular penyakit membuat situasinya tidak kondusif. Situasi tersebut menumbuhkan jiwa solidaritas kemanusiaan dengan membantu orang lain, baik kepada keluarga korban maupun masyarakat lain yang rawan tertular virus tersebut. Ketua Fraksi PKS DPRD Kota Tangsel, Sri Lintang […]

Paramitha : Miris! Saat Pandemi, 373.602 Peserta PBI BPJS Tangsel Dinonaktifkan

“Pemkot Tangsel harus segera bertindak. Jangan sampai urusan wajib yang berkaitan dengan pelayanan dasar di bidang kesehatan ini jauh dari capaian” (Paramitha Messayu, Anggota Komisi II DPRD Kota Tangerang Selatan) Setu–Saat pandemi Covid-19 mewabah, banyak lapisan masyarakat yang menjadi korban, baik dari sisi kesehatan maupun ekonomi. Sialnya, Pemerintah Pusat melalui Kementrian Kesehatan (Kemenkes) dan Kementrian […]